Tips Sehat Ala Rasulullah

  1. Berolahraga

dalam sebuah riwayat, diketahui bahwa rasulullah pun hobi berolahraga seperti berkuda, memanah dan berenang. hal itu menunjukkan bahwa tubuh tidak hanya sehat tapi juga kuat.

  1. jangan Bergadang

rasulullah tidak menganjurkan umatnya untuk beergadang. rata-rata dalam kesehariannya beliau sudah tidur kira-kira sebelum pukul 21:30. kemudian beliau sudah bangun pukul 03:00 untuk melakukan sholat malam.

  1. Sering Berpuasa

diketahui dalam sebuah hadist, rasulullah sering berpuasa pada hari senin dan kamis. selain sebagai ibadah bagi orang mukmin, puasa juga ternyata memiliki manfaat yang luar biasa bagi kesehaatan. bahkan beberapa penyakit berbahaya sperti serangan jantung, hipertensi, diabtes dan kanke dapat disembuhkan.

  1. mejaga kebersihan

dalam sebuah hadist rasulullah bersabda bahwa, kebersihan sebagian dari iman.

  1. menjaga pola makan

rasulullah dipagi hari suka mengomsumsi segelas air dikngin yang dicampur madu asli, kemudian memasuki waktu dhuha beliau mengomsumsi tujuh butir kurma ajwa. dalam dunia kesehatan madu dan kurma memiliki banyak manfaat bagi sistem pencernaan, termasuk menetralisir racun. selain itu rasululllah sering mengonsumsi minyak zaitun pada waktu siang menjelang sore, karna sesungguhnya zaitun itu pohon yang diberkahi dan dimalam hari rasulullah mengonsumsi sayuran-sayuran segar kaya nutrisi.